How to acclimatize tissue culture plants?

How to transplanting tissue culture seedling Preparation Receive plantlets from the lab, check the code and number plantlets according to the delivery date. For in-agar shipment, keep the plantlets for 4 – 7 days for hardening at the nursery before planting (plantlets are still in the cup/jar) Prepare planting medium according to the plantlets varieties and container (pot tray) Prepare the materials needed for planting, including: Prepare water in a…

Pemupukan dan Macam-macam pupuk

Pemupukan dan Macam-macam pupuk Tanaman yang hidup membutuhkan zat-zat makanan untuk kelangsungan hidupnya. Zat-zat makanan yang mutlak diperlukan untuk pertumbuhan tanaman ialah unsur-unsur C,H, O, N, S, P, dan K. Unsur C dan O diambil berupa gas CO2 dari udara, unsur H diambil berupa air tanah, sedang N, P, S , K dan S berupa garam-garam yang terlarut dalam air tanah. Unsur C dan O bersama-sama H yang berupa air…

Bagaimana penggunaan sekam mentah untuk media tanam

Bagaimana penggunaan sekam mentah untuk media tanam Salah satu media tanam yang cukup populer digunakan adalah sisa limbah dari padi atau sekam, salah satunya media tanam sekam mentah. Ada banyak keunggulan menggunakan sekam sebagai media tanam, yaitu membuat struktur tanah menjadi lebih bagus dan mengusir berbagai hama. Ada dua jenis media tanam sekam yang biasa digunakan, yaitu sekam bakar dan sekam mentah. Perbedaannya hanya terletak pada proses sekam bakar yang…

Tanaman hias Anthurium, tanaman indah bernilai ekspor tinggi

Anthurium berasal dari bahasa Yunani yaitu anthos yang berarti bunga dan oura yang berarti ekor. Tanaman ini tumbuh secara alami di hutan hujan Amerika Selatan dan Tengah. Habitat endemik Anthurium adalah daerah tropis lembab dengan kelembaban relatif tinggi dan curah hujan rata-rata cukup tinggi, sangat sedikit spesies yang berasal dari daerah yang agak kering, seperti beberapa bagian Meksiko yang menghasilkan spesies endemik seperti A. halmoorii Crot, A. scchlenchtendalii ssp jimenezii…

Bagaimana persiapan media tanam dan pot pada tanaman hias

Penting untuk diketahui bahwa tanaman hias umumnya hidup di alam bebas dan tanah atau paku-pakuan adalah media tumbuhnya tanaman, dan tanaman menempel pada batang pohon dan menyerap nutrisi, air, dan udara.   Oleh karena itu, tanaman hias yang  dibawa ke dalam ruangan secara alami memiliki sifat yang berbeda-beda tergantung jenisnya. Namun, langkah persiapan awal saat merawat tanaman hias dalam ruangan adalah menyiapkan pot dan medianya. Apakah kamu sudah tahu pot yang…

Mengenal Aglonema, Si Talas Cantik Senilai Puluhan Juta

Beberapa tahun ke belakang kegiatan menanam dan mengoleksi tanaman hias tengah ramai diminati oleh masyarakat. Selain untuk mempercantik pemandangan rumah, tanaman hias juga memiliki manfaat sebagai penyuplai oksigen dan peredam stress.   Diantara sekian banyak jenis tanaman hias, Aglonema atau yang biasa dikenal dengan nama Sri Rejeki menjadi salah satu yang banyak diburu. Tak hanya karena warnanya yang cantik dan bentuk daunnya yang menarik, Aglonema juga memiliki berbagai jenis varian berbeda…